Pangdam Hasanuddin Hadiri Kejurnas Lomba Tembak International Long Range Shooting Grand Prix 2022

BULUKUMBA, LENTERASULAWESI.COM  – Bertempat di Dusun Bakung-bakung, Desa Lembana, Kecamatan Bonto Bahari, Kabupaten Bulukumba, Sulawesi Selatan (Sulsel), Sabtu (21/05/2022)  telah berlansung pembukaan kejurnas lomba menembak  seri ke-3 pertandingan 2nd Indonesia International Long Range Shooting Grand Prix 2022 dan dihadiri oleh Pangdam XIV/Hasanuddin, Mayjen TNI Andi Muhammad, S.H, M.H. Selain itu hadir pula, Kapolda Sulsel, Irjen […]

Baca Selanjutnya . . .