Marak Tambang Pasir Laut Tak Berizin di Pasangkayu
PASANGKAYU, lenterasulawesi.com – Di pesisir pantai pada tiga kecamatan di Kabupaten Pasangkayu, Sulawesi Barat (Sulbar), yaitu Kecamatan Bambalamotu, Bambaira dan Kecamatan Sarjo (Bambarasa), terdapat aktivitas tambang pasir laut yang diduga tak mengantongi izin. Hal ini disampaikan anggota Dirjen Pengawasan Kementerian Kelautan dan Periklanan (KKP) Fahruddin Ahmad, terkait maraknya aktivitas tambang illegal di sepanjang pantai […]
Baca Selanjutnya . . .