Ombudsman Bertemu dengan Kapolda Sulbar Bahas Upaya Peningkatan Kualitas Pelayanan Publik

MAMUJU, LENTERASULAWESI.COM  – Kepolisian Republik Indonesia Sulawesi Barat menerima kunjungan tim Ombudsman Republik Indonesia Perwakilan Sulawesi Barat, Senin (25/10/2021). Irjen. Pol. Drs. Eko Budi Sampurno, M.Si. selaku Kapolda Sulawesi Barat menerima kunjungan lembaga yang bertugas mengawasi pelayanan publik itu. Katakan bahwa sebelumnya  selalu melakukan pertemuan dengan pimpinan-pimpinan lembaga lintas sektor lainnya, namun kondisi kantor yang […]

Baca Selanjutnya . . .

33 Tahun pengabdian untuk NKRI, Alumni Akabri TNI-Polri 89 Gelar Vaksinasi Massal Di Sulbar

MAMUJU, LENTERASULAWESI.COM – Jajaran Kepolisian Daerah (Polda) Sulawesi Barat (Sulbar) terus berupaya memaksimalkan gerakan Vaksinasi Massal dengan target jumlah Masyarakat Sulbar yang sudah divaksin bisa melebihi 70%. Untuk mewujudkan target tersebut, Polda Sulbar terus mengajak dan menggandeng Instansi Pemerintah, Swasta hingga OKP untuk menyukseskan vaksinasi Nasional hingga terbentuk herd immunity. Hal tersebut di ungkapkan oleh […]

Baca Selanjutnya . . .